Jama'ah Penuh Berkah

Tidak ada dakwah tanpa kepemimpinan. Kadar tsiqah antara qiyadah dan jundiyah menjadi penentu bagi sejauh mana kekuatan sistem jamaah, kemantapan langkah-langkahnya, keberhasilan dalam mewujudkan tujuan-tujuannya, dan kemampuannya dalam mengatasi berbagai tantangan dan kesulitan.

Bekerja Untuk Indonesia

Dan Katakanlah: Bekerjalah kamu, Maka Allah dan Rasul-Nya serta orang-orang mukmin akan melihat pekerjaanmu itu, dan kamu akan dikembalikan kepada (Allah) yang mengetahui akan yang ghaib dan yang nyata, lalu diberitakan-Nya kepada kamu apa yang telah kamu kerjakan. (9:105)

Inilah Jalan Kami

Katakanlah: Inilah jalanku, aku dan orang-orang yang mengikutiku mengajak (kamu) kepada Allah dengan hujjah yang nyata, Maha suci Allah, dan aku tiada Termasuk orang-orang yang musyrik. (12:108)

Biduk Kebersamaan

Biduk kebersamaan kita terus berjalan. Dia telah menembus belukar, menaiki tebing, membelah laut. Sayatan luka, rasa sakit, air mata adalah bagian dari tabiat jalan yang sedang kita lalui. Dan kita tak pernah berhenti menyusurinya, mengikuti arus waktu yang juga tak pernah berhenti.

Kesungguhan Membangun Peradaban

Semua kesungguhan akan menjumpai hasilnya. Ini bukan kata mutiara, namun itulah kenyataannya. Setiap orang akan mendapatkan apa yang diusahakan dengan sepenuh kesungguhan.

Bahagiakah Hidup Anda ?

Seorang  lelaki paruh baya, badannya kurus, kulitnya coklat kehitaman. Rambutnya tipis dan memutih, matanya cekung, tampak garis-garis di kening dan keriput di kulitnya, menandakan ia sarat dengan beban kehidupan. Duduk termenung di atas becak tua, tempat ia menggantungkan penghidupan keseharian di Malioboro, tengah Kota Jogjakarta.

Pilih Ganteng atau Takwa?

Irfan Bachdim, choi siwon, Justin Beiber, Keanu Reeves, Tom Cruise, Leonardo de Caprio, Dude Herlino, dan masih banyak deretan nama cowok lainnya. Kata banyak orang, mereka itu unyu-unyu, cakep, ganteng, tampan bin kasep. Kok kata orang? Karena apa yang menurut kata orang banyak, belum tentu saya sependapat dengan mereka. Suka-suka donk!

Ada Apa Dengan DPR

Enak ya jadi anggota DPR, bisa jalan-jalan ke luar negeri semaunya. Itulah ocehan adik saya ketika menonton berita tentang study banding para pejabat negeri ini ke negara yang terkenal dengan tempat wisatanya, mulai dari Yunani, Australia,

Rekreasi atau Rihlah, Pentingkah?

Libur 2-3 hari bagi anak sekolah dasar kecuali kelas 6 yang sedang ujian akhir ternyata sangat dimanfaatkan betul untuk berlibur atau rekreasi, hal ini dapat terlihat dari padatnya beberapa tempat rekreasi yang ada oleh pengunjung yang sebagian besar adalah anak-anak usia sekolah dasar.

MENENTUKAN SIKAP HIDUP

Dua orang lelaki singgah di sebuah kedai kopi di pinggir jalan yang mereka lalui. Rasa haus dan lapar membuat mereka sejenak menghentikan perjalanan untuk sekedar istirahat dan sekaligus menyantap makanan ringan serta kopi panas di kedai tersebut.

Website Termahal Di Indonesia

Peneliti dari Indonesia Budget Centre, Roy Salam, menyampaikan, DPR berkewajiban memublikasikan setiap kegiatan yang dilakukan atau produk yang mereka hasilkan melalui teknologi informasi yang dapat diakses setiap orang.

20 striker Tersubur di Liga Champions

Liga champions sebentar lagi akan menapaki partai puncak Final di stadion Wembley, london 28 mei 2011. Dimana di partai puncak akan mempertemukan rival abadi di liga terakbar di jagat raya ini, antara team penguasa negeri Banteng matador Spanyol dengan negeri tiga singa Inggris.

PKS Goes To Africa

Afrika adalah benua terbesar kedua dunia dan kedua terbanyak penduduknya setelah Asia Dengan luas wilayah 30.224.050 km termasuk pulau-pulau yang berdekatan, Afrika meliputi 20,3% dari seluruh total daratan bumi,

Berburu Jabatan

“Jika mau kaya, jadilah pejabat/ anggota dewan,” demikian kalimat yang sering muncul di masyarakat. Cibiran ini bukan gurauan. Kalimat-kalimat seperti ini sering meluncur dari bibir rakyat kecil sekelas tukang becak, ojek,  sopir atau penjual kaki lima.

Potret Keluarga Muslim

Keluarga dalam pandangan Islam memiliki nilai yg sangat besar. Bahkan Islam menaruh perhatian besar terhadap kehidupan keluarga dgn meletakkan kaidah-kaidah yang arif guna memelihara kehidupan keluarga dari ketidakharmonisan dan kehancuran. Kenapa demikian besar perhatian Islam?

Jumlah Masjid di Medan Menyusut

Medan (voa-islam) – Menurut Ketua Umum Forum Umat Islam Sumatera Utara (FUI-SU) Ustadz Sudirman Timsar Zubil, akhir-akhir ini semakin banyak saja masjid-masjid yang dirubuhkan alias dibongkar demi kepentingan “pemborong atau pengembang”.

Kronologis Penyerangan, Penculikan & Penghancuran Masjid Al Ikhlas

Medan (voa-islam) – Tidak ada yang menyangka, Rabu, 4 Mei 2011 dinihari, sekitar pukul 00.55 WIB ratusan orang tak dikenal dengan kasar dan beringas masuk ke dalam Masjid Al Ikhlas yang berlokasi di Jl. Timor No 23, Kelurahan Sidodadi, Kecamatan Medan Timur- Sumatera Utara.

PKS Putuskan Nasib Misbakhun Usai Kasasi MA

Detiknews,Jakarta - PKS belum akan memberhentikan anggotanya di DPR Misbakhun. Langkah pemberhentian akan dilakukan seandainya kasasi MA menjebloskan Misbakhun ke bui. Putusan ini berbeda dengan kondisi pada Arifinto.

Menafakuri Pola Hidup Lebah

Para ahli menyebutkan bahwa lebah sudah ada di dunia pada zaman tertier, hampir 56 juta tahun sebelum kehadiran manusia di muka bumi ini. Allah SWT, telah memberikan berbagai kelebihan kepada lebah sebagai tanda kebesaran-Nya agar manusia dapat berfikir, terlebih-lebih bisa mensyukuri akan nikmat yang diberikan Allah kepada manusia. Bahkan dalam mitologi hindu pun lebah memperoleh tempat yang terhormat.

PKS: Daripada Ribut, Batalkan Pembangunan Gedung Baru

Detiknews - PKS menilai rencana penurunan anggaran pembangunan gedung baru DPR tetap akan diprotes rakyat. PKS pun menolak rencana ini dan memilih membatalkan pembangunan gedung baru DPR.

PKS Leuwiliang Masuk Kaskus

Gak semua para kader PKS tahu tentang kaskus? mungkin juga baru dengar yang namanya kaskus, karena saking sibuknya dengan dakwah ini sehingga sampai hanya tahu tentang PKS saja {sampai segitunya ya....hehehe}.

Keterampilan membuat bunga dari sabun mandi

Akhwat fillah, ingin membuat ruangan di rumah indah sekaligus harum? Mengapa tidak? Ternyata kita bisa membuat rangkaian bunga yang indah sekaligus harum lho..., bahannya pun murah dan mudah didapat.  Ga percaya? kita coba buat yuk....

CADA V Kabupaten Bogor Harus Solid

Sebagai mana hasil kesepakatan musyawarah, bahwa CADA V Kabupaten Bogor akan mengadakan acara kumpul bersama untuk koordinasi setiap pekan pertama. Dan alhamdulillah acara tersebut sudah terlaksana dengan baik dan tepat pada waktunya.

Profil : Kang Ade Suminta Ketua DPRa PKS Karehkel

Kang Ade begitu biasa dipanggilnya, beliau berasal dari Sumedang, namun tampak terlihat seperti orang Leuwiliang asli,  ya...karena memang sudah lama  tinggal didaerah sini. Dan beliau memiliki usaha bengkel tambal ban dan usaha warungan (Alhamdulillah, kalau nambal ban bisa murah atau gratis nih).

Ngariung bareng Tokoh masyarakat dan yatim serta dhuafa di desa Karehkel.

Gerimis di siang menuju sore, menjadi hal biasa belakangan ini di daerah bogor khususnya Kota Leuwiliang yang tercinta ini. Seperti kisah petualangan sang ketua dan sekretaris yang kehujanan ke desa Karyasari untuk bersilaturahim dengan kader dan simpatisan di desa tersebut, sebuah desa yang lumayan banyak simpatisan PKS.

Hadits Nasehat Dan Motivasi..


Barang siapa menyalati jenazah, maka ia mendapatkan satu qirath. Jika ia menghadiri penguburannya, maka ia mendapatkan dua qirath. Satu qirath sama dengan gunung Uhud. (Shahih Muslim No.1575)